Tidak Jelas
Aku adalah sebuah gelas
Gelas kosong yang berdebu
Aku hanya sebuah gelas yang berada di dalam lemari kaca sejak dahulu.
Sebenarnya aku tau
Kau melihatku setiap hari
Kau berlalu lalang dihadapanku kesana kemari
Tanpa sapaan kau biarkan aku digerogoti rasa kesepian
Dan aku tau
kau tak pernah menyadari
Gelas kusam itu rindu genggamanmu
Gelas dingin itu butuh kehangatan darimu.
PisangKuning
Gelas kosong yang berdebu
Aku hanya sebuah gelas yang berada di dalam lemari kaca sejak dahulu.
Sebenarnya aku tau
Kau melihatku setiap hari
Kau berlalu lalang dihadapanku kesana kemari
Tanpa sapaan kau biarkan aku digerogoti rasa kesepian
Dan aku tau
kau tak pernah menyadari
Gelas kusam itu rindu genggamanmu
Gelas dingin itu butuh kehangatan darimu.
PisangKuning
Komentar
Posting Komentar